Kenali Jenis Jerawat! Dan, Lakukan Ini Untuk Mengatasinya!
* Jerawat sebenarnya memiliki beberapa jenis, dengan masing-masing jerawat yang memerlukan perawatan tertentu. * Cosmo berkosultasi dengan dokter kulit untuk bantu menjawab seputar berbagai jenis jerawat dan bagaimana cara mengatasinya. Mungkin jerawat terlihat sama, namun tahukah kamu mereka tidaklah sama! Jika kamu tumbuh dewasa berurusan dengan kulit berminyak dan rawan berjerawat, dipastikan kamu telah banyak … Read more